Latihan Soal 3

0%
Created on

Latihan Soal 3

Bisa itu kadang karena terbiasa, yuk banyak berlatih soal šŸ˜Š

1 / 15

Sebuah rumah sakit memiliki 100 tempat tidur. Laporan statistik bulan Juni 2019 menyebutkan bahwa total hari perawatan 1200, total lama dirawat 1250 hari, total pasien pulang hidup & mati 600 pasien. Brp rataĀ² lama dirawat bulan Juni sesuai Kemenkes?

2 / 15

Informasi yang diperoleh dari pengolahan statistik rumah sakit sangat dibutuhkan oleh?

3 / 15

Berapa jumlah formasi jabatan fungsional perekam medis terampil di lingkungan Rumah Sakit Umum tipe C?

4 / 15

Radang dan infeksi saluran telinga luar disebut ?

5 / 15

Berdasarkan rekam medis di rumah sakit, seorang pasien diketahui sering mengalami ngompol tiba-tiba saat sedang bersin, tertawa terbahak-bahak atau kondisi dimana ada tekanan dari dalam perut. Apakah leadterm yang seharusnya digunakan?

6 / 15

Dokumen rekam medis seorang ibu di poliklinik KIA menunjukkan diagnosis Salpingitis dengan kode diagnosis N70.0, kemungkinan terjadi peradangan area organ reproduksi yang terjadi di area?

7 / 15

Dalam terminologi posisi anatomi "plantaris" artinya adalah?

8 / 15

Seorang pasien wanita 30 tahun, mengeluh ada benjolan di payudara sebelah kiri. Dari hasil pemeriksaan Mammography, dokter yang memeriksa menyatakan diagnosisnya sebagai Fibrocystic. Apakah kode diagnosis yang tepat untuk kasus tersebut?

9 / 15

Dari data yang terdapat dalam rekam medis di rumah sakit, diketahui bahwa diagnosis utama pasien adalah kegagalan hati menahun terkait penggunaan obat. Apakah leadterm yang tepat untuk kasus tersebut?

10 / 15

pasien A; tanggal masuk 30 Desember 2018, Tgl keluar 4 januari 2019; pasien B; masuk 2 januari 2019,tanggal keluar 5 januari 2019; pasien C; tanggal masuk 3 januari 2019, tanggal keluar 3 januari 2019. Berapa hari perawatan pada tanggal 2 januari 2019?

11 / 15

Hasil sensus rawat inap tgl 30 Nov 2019 tercatat 150 pasien.Ā Pada tgl 1 Des 2019 terdapat 4 pasien dirujuk ke RS lain, 1 pasien meninggal dan 1 pasien masuk pd jam 08.00 dan keluar pd jam 16.00 karena sudah sembuh. Brp hari perawatan pd tgl 1 Des 2019?

12 / 15

Standar dan etik pengodean (coding) yg dikembangkan AHIMA, meliputi beberapa standar yg harus dipenuhi oleh seorang pengode (coder) profesional, diantaranya sebagai berikut, kecuali?

13 / 15

Operasi insisi genderang telinga disebut?

14 / 15

Berikut adalah data setiap tahun jumlah rekam medis pada tahun 2012 sampai dgn 2017, 2012 => 16.400, 2013 => 16.650, 2014 => 17.200, 2015 =>17.900, 2016 => 18.500, 2017 => 19.100. Berapa persen rataĀ² pertumbuhan berkas rekam medis selama 5 tahun tersebut?

15 / 15

Berikut ini adalah alat-alat manajemen informasi yang merupakan konsep dasar dalam sistem rekam medis elektronik, salah satunya adalah?

Your score is

The average score is 0%

0%

Referensi : (klik sini)

Written by 

Kunjungi website kami di bawah ini!

Tinggalkan Balasan